Pemeriksaan Similaritas

Editor akan memeriksa kesamaan dengan menggunakan Plagiarism Checker X dan Turnitin sebelum teks artikel dikirimkan kepada reviewer. Batas toleransi kesamaan adalah 20%.